Senin, 28 November 2016

ANALISIS STANDAR KOMPETENSI (SK) DAN KOMPETENSI DASAR (KD) TAHUN 2016/2017


ANALISIS STANDAR KOMPETENSI (SK) DAN KOMPETENSI DASAR (KD)
TAHUN PELAJARAN 2016 / 2017





Nama Madrasah Mi Mabadil Huda Banjaran

Mata Pelajaran Bahasa Indonesia

Kelas / Semester 3 (Tiga) / 1







Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi Alokasi  Waktu
. Memahami penjelasan tentang petunjuk dan cerita anak yang dilisankan 1.1 Melakukan sesuatu berdasarkan penjelasan yang disampaikan secara lisan Mendengarkan dengan seksama cerita yang disampaikan  5 JP
    -Menuliskan tokoh-tokoh cerita beserta watak/sifatnya  
    -Memberikan tanggapan terhadap tokoh-tokoh dalam cerita secara lisan.  
Mengungkapkan pikiran, perasaan, pengalaman dan petunjuk dengan bercerita dan memberikan tanggapan atau saran 1.2 Mengomentari tokoh-tokoh cerita anak yang disampaikan secara lisan Menyimak dengan seksama cerita yang dibacakan orang lain 5 JP
    Mengidentifikasi watak-watak tokoh  
    Memberikan komentar terhadap tokoh-tokoh dalam cerita  
Ulangan Harian       2 JP
Membaca teks dengan membaca nyaring, membaca intensif dan membaca dongeng 2.1 Menceritakan pengalaman yang mengesankan dengan menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami Membaca dengan seksama cerita yang dibacakan orang lain 8 JP
    -Menceritakan pengalaman menggunakan kalimat yang runtut dan mudah dipahami  
    -Menulis cerita tentang pengalaman sendiri  
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dalam bentuk paragraf dan puisi 2.2 Menjelaskan urutan membuat / melakukan sesuatu dengan kalimat yang runtut dan mudah dipahami -Menjelaskan urutan membuat mainan anak-anak 15 JP
    -Menjelaskan cara menggunakan mainan anak-anak dengan memperagakan di depan teman-temannya  
Memahami cerita dan teks drama anak yang dilisankan 2.3 Memberikan tanggapan dan saran sederhana terhadap suatu masalah dengan menggunakan kalimat yang runtut dan pilihan kata yang tepat. -Mengidentifikasi masalah yang pernah dialami diri sendiri 5 JP
    -Menyampaikan masalah dengan kalimat yang runtut  
    -Menanggapi masalah dengan kalimat yang runtut  
Ulangan Harian       2 JP
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan  pengalaman secara lisan dengan bertelepon dan bercerita 3.1 Membaca nyaring teks (20-25 kalimat) dengan lafal dan intonasi yang tepat -Membaca nyaring teks dengan lafal dan intonasi yang tepat 8 JP
    -Menjawab pertanyaan sesuai dengan isi teks  
    -Menyatakan pendapat berkaitan dengan isi teks  
Memahami teks  dengan membaca intensif (150-200 kata) dan membaca puisi 3.2 Menjelaskan isi teks (100-150 kata) melalui membaca intensif. -Membaca secara intensif teks 100-150 kata 10 JP
    -Menjawab pertanyaan sesuai dengan isi teks  
    -Menyatakan pendapat berkaitan dengan isi teks  
    -Menjelaskan tokoh-tokoh dongeng beserta sifatnya  
    -Menanggapi watak-watak tokoh dongeng  
      -Menceritakan isi dongeng dengan kalimat sendiri secara tertulis  
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi  dalam karangan sederhana dan puisi. 3.3 Menceritakan isi dongeng yang dibaca -Menjelaskan tokoh-tokoh dongeng beserta sifatnya 5 JP
      -Menanggapi watak-watak tokoh dongeng  
      -Menceritakan isi dongeng dengan kalimat sendiri secara tertulis  
Ulangan        2 JP
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dalam bentuk paragraf dan puisi.   4.1 Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar -Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar dengan kalimat runtut secara tertulis 13 JP
      -Mendeklamasikan puisi di depan teman  
      -Menanggapi puisi yang dibaca teman  
Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dalam bentuk paragraf dan puisi.   4.2 Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar dengan gambar Melengkapi puisi anak berdasarkan gambar dengan kalimat runtut secara tertulis 8  JP
      -Mendeklamasikan puisi di depan teman  
      -Menanggapi puisi yang dibaca teman  
Ulangan Harian     2 JP
10  Standar Komptensi 10  Kompetensi Dasar   90 JP








hal : 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar